Program Kerja Tata Usaha Sekolah Doc
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perpustakaan sekolah adalah suatu tempat terkumpulnya koleksi maupun informasi baik dalam bentuk tercetak, audio visual maupun dalam bentuk elektronik yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sekolah. Perpustakaan yang besar, letaknya strategis, koleksinya lengkap dan mutakhir, namun kurang diminati oleh pengguna/ pemustaka hal ini perlu dicermati mengapa demikian. Dengan sedikitnya pemustaka yang memanfaatkan koleksi/ informasi yang tersedia di perpustakaan tersebut, perlu dievaluasi penyebabnya. Perpustakaan sekolah mengemban fungsi pendidikan untuk menunjang kurikulum, fungsi informasi untuk membekali siswa dengan ketrampilan mencari, mengolah dan mengevaluasi informasi, fungsi pengembangan pribadi dan watak serta fungsi penelitian dan rekreasi.
Jul 29, 2017 - This website uses cookies to ensure you get the best experience on our website. Our partners will collect data and use cookies for ad. Incomedia x5 website reviews. Program Kerja Tata Usaha SMP, SMA, SMK 2018 ini merupakan file terbaru yang akan saya bagikan secara gratis khususnya untuk kepala TU sekolah dalam menunjang kinerjanya disekolah. Seorang tenaga administrasi seolah khususnya Kepala Tata Usaha harus memiliki sebuah Program Kerja Kepala Tata Usaha untuk menunjang tugas dan fungsinya.